Sinopsis :
Buku ini memberikan informasi dan akan mengajak pembaca menelusuri obyek wisata yang ada Malang Raya sekaligus memperluas pengetahuan seputar obyek tersebut, tentang lokasi wisata yang saying untuk dilewati. Mulai dari pantai yang airnya memiliki 3 warna, air terjun yang berbentuk seperti trisula,..