AI for Bankers: Panduan Wajib untuk Semua Pemimpin Bank
Penerbit: Media Nusa Creative
ISBN: 0000
Perkiraan Berat: 1
Dimensi Buku: 15,5x23
Jumlah Halaman: x, 168 pages
Rp. 200,000
Product Overview
Buku ini akan membahas secara mendalam bagaimana AI sedang merubah industri perbankan, mulai dari dampak AI terhadap operasional bank, dampak pada pelayanan nasabah, strategi Sumber Daya Manusia, dampak regulasi dan kebijakan terbaru terhadap penerapan AI, mengukur kemajuan AI dalam bank, dan baca selengkapnya..
Buku ini akan membahas secara mendalam bagaimana AI sedang merubah industri perbankan, mulai dari dampak AI terhadap operasional bank, dampak pada pelayanan nasabah, strategi Sumber Daya Manusia, dampak regulasi dan kebijakan terbaru terhadap penerapan AI, mengukur kemajuan AI dalam bank, dan banyak lagi. Dengan memahami transformasi ini, para pemimpin bank dapat memanfaatkan teknologi AI untuk menciptakan nilai baru, meningkatkan efisiensi, mengelola risiko, dan tetap bisa memimpin anggota tim agar relevan dalam dunia yang terus berubah. Karena saya sebagai penulis bukan berlatar belakang teknis IT, maka buku ini tidak membahas hal teknis yang mendalam, tetapi berisi hal-hal utama dalam penerapan AI di perbankan yang wajib dikuasai oleh semua pemimpin bank.
Detail
: Media Nusa Creative
: 0000
: 1
: 15,5x23
: Soft Cover
: Black White
: HVS
: x, 168 pages